Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2011 tentang Penilaian Prestasi Kerja PNS, mulai tahun 2014, PNS secara berkala akan dinilai prestasi kerjanya, yaitu berupa proses penilaian secara sistematis yang dilakukan oleh pejabat penilai terhadap Sasaran Kerja Pegawai (SKP), penetapan tolok ukur yang meliputi aspek kuantitas, kualitas, waktu, dan biaya dari setiap kegiatan tugas jabatan. Pelaksanaan penilaian SKP dilakukan dengan cara …
Read More »Tag Archives: SKP
Workshop Peningkatan Kinerja Pegawai
Sesuai dengan kebijakan yang diterapkan oleh Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Kebudayaan dan Penjaminan Mutu Pendidikan, setiap pegawai di lingkungan BPSDMPK dan PMP diwajibkan untuk menggunakan aplikasi penilaian prestasi kerja PNS online. Sehubungan dengan hal tersebut, LPMP D.I. Yogyakarta melaksanakan Workshop Peningkatan Kinerja Pegawai. Kegiatan ini berlangsung selama 2 (dua) hari pada tanggal 17-18 Januari 2015, bertempat …
Read More »